PESERTA DIDIK KELAS VI RUTIN MELAKSANAKAN PEMBERSIHAN HALAMAN DEPAN KELASNYA
SDN 14 SADIA KOTA BIMA
Selasa 26 Februari 2024 Pelaksanaan kegiatan yang di laksanakan setiap hari selasa pagi telah selesai di ikuti serta di laksanakan, seluruh peserta didik akan kembali untuk ke kelasnya masing-masing serta melanjutkan kegiatan belajar mengajar bersama dengan guru kelasnya. Hari ini setelah melakukan kegiatan pemeriksaan kuku dan rambut peserta didik akan akan membersihkan halaman di depan kelasnya terlebih dahulu, kegiatan ini di laksanakan dengan tujuan untuk menciptakan halaman kelas yang bersih dan terbebas dari sampah-sampah serta mengajarkan peserta didik pentingnya menjaga lingkungan serta tidak membuang sampah sembarangan. Pelaksanaan kegiatan telah berlangsung serta peserta didik akan kembali dan melanjutkan kegiatan belajar mengajar.