PEMBIASAAN MEMBACA BUKU BERSAMA PESERTA DIDIK KELAS V A SDN 14 SADIA KOTA BIMA
SDN 14 SADIA KOTA BIMA
Membaca merupakan salah satu hal positif yang dapat di lakukan oleh seluruh peserta didik SDN 14 Sadia Kota Bima, dengan membaca buku dapat meningkatkan serta memperoleh ilmu pengetahuan yang lebih banyak dan luas, Pembiasaan membaca buku menjadi hal yang rutin di laksanakan oleh peserta didik dalam mengisi waktu di sela-sela jam istirahat, peserta didik di bebaskan untuk berkunjung di perpustakaan sekolah serta di perbolehkan untuk meminjam buku-buku yang ada serta di sediakan di perpustakaan sekolah. Di harapkan seluruh peserta didik SDN 14 Sadia Kota Bima dapat terus meningkatkan budaya membaca serta pembiasaan membaca yang di laksanakan ini.