BELAJAR MATEMATIKA BERSAMA KELAS V B SDN 14 SADIA KOTA BIMA

SDN 14 SADIA KOTA BIMA

Rabu 22 November 2023 Seluruh pelaksanaan kegiatan rutin yang di laksanakan setiap hari rabu pagi yaitu sarapan pagi bersama telah selesai di ikuti dan selesai di laksanakan seluruh peserta didik akan kembali untuk ke kelasnya masing-masing untuk melanjutkan kegiatan belajar mengajar (KBM).

Hari ini kelas V B SDN 14 Sadia Kota Bima akan melanjutkan kegiatan belajar mengajar bersama dengan guru kelasnya Ibu Erna Eryati,S.Pd dengan di dampingi oleh guru pendampingnya Ibu Dinda Nurika,S.Pd hari ini kelas V B akan belajar mata pelajaran Matematika"Mengumpulkan Data Dengan Melempar Dadu Kemudian Akan Di Membuat Diagram Batang Dan Menghitung Nilai Rata-Rata Dari Data Yang Di Peroleh, peserta didik dengan semangat mulai melempar serta mengumpulkan data dari hasil lemparan dadu tersebut, pelaksanaan kegiatan pembelejaran berlangsung dengan lancar tanpa adanya hambatan yang mengganggu pelaksanaan pembelajaran hari ini.